Release Fitur baru Pengunduhan & Lihat Data Emis 4.0

 


Dear Bapak Ibu, berikut informasi yang dapat disampaikan:


Pada hari Kamis, 10 Juni 2021 telah dilakukan perbaikan fitur fungsi :
1. informasi pengecekan kekuatan sinyal internet
(Ada dibagian kanan atas halaman untuk mengetahui kekuatan sinyal internet yang digunakan oleh user)
2. Menu BOS (Bantuan Operasional Sekolah)
(Menampilkan apakah madrasah bersedia menerima BOS dan informasi rekeningnya jika ada. Data akan disediakan dari aplikasi BOS. Halaman ini bisa diakses dari menu : Kelembagaan >> Profil, tab Bantuan Operasional.
3. Pengunduhan data siswa dengan format excel
(Data dikelompokkan per rombel(tiap sheet merupakan data siswa dalam rombel yang sama). Jika tidak ada rombel, dikelompokkan dalam sheet "Tanpa Kelas dan Rombel". Fitur ini bisa di akses dari menu : Siswa >> Daftar Siswa, klik button Export Data)

silahkan Login dan lihat penamkananya di EMIS.KEMENAG.GO.ID

Post a Comment

Silahkan komentarlah dengan bahasa sesuai EYD dan mudah dimengerti serta SOPAN...

Previous Post Next Post